Category: Uncategorized

  • Ini Serba-serbi Token Listrik yang Harus Moms Tahu, Catat!

    Ini Serba-serbi Token Listrik yang Harus Moms Tahu, Catat!

    Bukan hanya pasca bayar, PT PLN sebagai penyedia layanan listrik negara juga menyediakan prepaid system atau yang dikenal dengan listrik prabayar yang menggunakan token listrik.Saat ini, listrik sudah menjadi kebutuhan pokok hampir semua orang di dunia.Namun, tingginya tagihan listrik membuat banyak orang menunggak dan tak sedikit yang berakhir tanpa listrik berhari-hari.PT PLN menyediakan solusi isi…

  • Tips Wawancara Bahasa Inggris, Simak Cara Menjawabnya!

    Tips Wawancara Bahasa Inggris, Simak Cara Menjawabnya!

    Ingin lamar kerja tapi ragu jika melakukan wawancara bahasa inggris?Jangan khawatir, dengan persiapan dan kesiapan yang baik, Moms bisa menghadapi itu.Wawancara kerja dalam bahasa Inggris telah menjadi langkah penting bagi banyak profesional di Indonesia.Terutama di perusahaan multinasional atau perusahaan yang sering berinteraksi dengan klien internasional.Mempersiapkan wawancara dalam bahasa Inggris dapat meningkatkan peluang Moms untuk berhasil…

  • Cara Melepas Eyelash Extension dengan Mudah tanpa Sakit

    Cara Melepas Eyelash Extension dengan Mudah tanpa Sakit

    Bagi yang ingin pasang bulu mata palsu, mungkin juga bertanya bagaimana cara melepas eyelash extension tanpa rasa sakit.Beberapa wanita ingin tampilan bulu mata lebih tebal dan lentik melalui penggunaan bulu mata palsu atau eyelash extension.Namun, sering kali juga setelah pemakaiannya, banyak yang kesulitan melepasnya.Atau malah terasa sakit dan bulu mata asli pun turut tercabut.Padahal, ada…

  • 10 Rekomendasi Mainan Alat Musik untuk Anak, Langsung Beli!

    10 Rekomendasi Mainan Alat Musik untuk Anak, Langsung Beli!

    Selain mainan mobil-mobilan dan boneka bonekaan, Moms juga bisa membelikan Si Kecil mainan alat musik lho.Tak hanya sebagai hiburan, melansir Journal of Undergraduate Research, bermain alat musik dapat menstimulasi otak.Lebih tepatnya membangun jaringan saraf yang baru, kemudian meningkatkan kinerja otak.Bermain alat musik juga dapat memberikan banyak manfaat untuk Si Kecil, seperti:Membantu mengembangkan keterampilan bahasa dan…

  • Arti Nama Fitri dan 35+ Rangkaiannya, Bisa jadi Inspirasi!

    Arti Nama Fitri dan 35+ Rangkaiannya, Bisa jadi Inspirasi!

    Nama Fitri mungkin sudah lama populer di Indonesia. Meski sudah banyak dipakai, tahukah Moms apa arti nama Fitri sesungguhnya? Kalau belum, simak ulasan ini.Nama Fitri memang lebih sering dijumpai pada kaum hawa.Namun rupanya, tak hanya perempuan, nama Fitri terkadang disematkan pula pada anak laki-laki.Hanya saja, terkadang bentuknya sedikit “dimodifikasi”, menjadi Fitrianto, Fitrah, dan juga Fitra.Nah,…

  • 7 Resep Angsle khas Jawa Timur, Coba Buat Sendiri, Yuk!

    7 Resep Angsle khas Jawa Timur, Coba Buat Sendiri, Yuk!

    Angsle atau wedang angsle adalah makanan penutup khas Indonesia yang terbuat dari kuah santan hangat yang dicampur dengan jahe. Yuk, coba buat dengan mengikuti resep angsle berikut.Di dalam angsle terdapat sagu mutiara, kacang hijau, ketan putih, roti tawar, dan kacang tanah goreng.Rasanya mirip dengan kolak, tapi kuahnya menggunakan gula pasir, bukan gula merah. 1. Resep…

  • 7 Resep Bakwan Malang dengan Isian Lengkap, Bikin Ngiler!

    7 Resep Bakwan Malang dengan Isian Lengkap, Bikin Ngiler!

    Sedang ngidam masakan yang segar dan gurih? Coba aneka resep bakwan Malang di bawah ini, yuk!Di beberapa daerah, istilah bakwan identik dengan gorengan, seperti bakwan sayur atau bakwan jagung.Namun nyatanya, bakwan Malang tidaklah demikian.Bakwan Malang adalah sajian seperti bakso kuah pada umumnya.Dengan isian yang lebih bervariasi, masakan berkuah ini patut dicoba dan disantap sebagai menu…

  • Batas Kadar Kolesterol Normal serta Cara Mengeceknya

    Batas Kadar Kolesterol Normal serta Cara Mengeceknya

    Kadar kolesterol normal dipengaruhi oleh berbagai faktor seperti usia, berat badan, dan jenis kelamin.Seiring waktu, tubuh seseorang cenderung menghasilkan lebih banyak kolesterol.Artinya, semua orang dewasa harus memeriksa kadar kolesterolnya secara teratur, idealnya setiap 4 hingga 6 tahun.Kolesterol adalah zat lilin, seperti lemak yang diproduksi secara alami oleh hati.Zat ini sangat penting untuk pembentukan membran sel,…

  • Ini Rekomendasi Buffet Hotel Jakarta, Catat di Bucket List!

    Ini Rekomendasi Buffet Hotel Jakarta, Catat di Bucket List!

    Moms sedang mencari rekomendasi buffet hotel Jakarta?Makan sepuasnya di Jakarta tidak hanya dilakukan di restoran All You Can Eat saja.Jika Moms mencari pilihan yang lebih variatif, mencoba makan di buffet hotel Jakarta bisa menjadi opsi yang menarik.Buffet hotel biasanya menawarkan berbagai variasi makanan yang berbeda, tidak hanya dari satu negara, tetapi dari beberapa negara sekaligus.Sebagai…

  • 10 Resep Saus BBQ Sederhana, Cocok untuk Olahan Steak

    10 Resep Saus BBQ Sederhana, Cocok untuk Olahan Steak

    Saus BBQ atau barbeque memiliki cita rasa yang unik dan mewah. Paduan rasa asam, gurih, dan sedikit agak pedas membuat saus BBQ terasa nikmat.Saus ini identik dengan masakan gaya makanan Barat dan biasanya disiramkan ke sajian steak dan spageti, atau olahan bakar-bakaran, seperti daging bakar, sosis bakar, dan lainnya.Saus BBQ merupakan bumbu grill yang biasanya…

Design a site like this with WordPress.com
Get started